Debut Manis Memphis Depay Bersama Barcelona

 PelangiQQ - Memphis Depay melakukan debut manis untuk Barcelona melawan Girona. Dia pun langsung mampu mencetak gol untuk Blaugrana.

Depay menandai debutnya bersama Barcelona dalam laga uji coba pramusim melawan Girona yang berlangsung di Estadi Johan Cruyff, Minggu (25/7/2021) dini hari WIB. Pemain asal Belanda itu bergabung dengan El Barca musim panas ini dari Olympique Lyon dengan status bebas transfer.

Depay masuk dari bangku cadangan melawan Girona pada menit ke-42 untuk menggantikan Ray Manaj. Saat Depay tampil, Blaugrana sudah memimpin 2-1 berkat penalti Gerard Pique dan gol Ray Manaj. Sementara itu, Girona mempersempit jarak melalui Samuel Size dari titik putih.

Depay kemudian juga menyumbang gol untuk Login PelangiQQ Barcelona pada pertandingan ini. Dia mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-85.

Mantan pemain Manchester United itu membobol gawang Girona setelah dengan apik mengeksekusi penalti yang diberikan wasit. Gol Depay juga memastikan kemenangan 3-1 Barcelona atas Girona.

Depay sangat senang bisa melakukan debutnya bersama Barcelona. Dia bertekad untuk selalu memberikan yang terbaik untuk Barcelona demi fans kedepannya. Dia kini tak sabar untuk bermain di Camp Nou.

"Saya sangat senang bermain dengan jersey ini. Daftar PelangiCuan Sangat menyenangkan memiliki penonton di stadion, mereka sangat antusias sepanjang pertandingan dan menghasilkan banyak energi," kata Depay dikutip dari situs resmi Barcelona.

"Saya akan bekerja keras untuk menghadirkan momen-momen hebat kepada para penggemar. Sungguh luar biasa memulai di Estadi Johan Cruyff tapi saya yakin akan lebih baik lagi di Camp Nou," jelasnya.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.